Kenapa Tidak Bisa Chat Dengan Penjual Di Shopee ? Yuk Simak

Bagi anda yang bingung kenapa tidak bisa chat dengan penjual di shopee, silahkan anda ikuti pembahasan berikut ini sampai selesai.

Setiap aplikasi jual beli online sudah pasti menyediakan fitur chat anatara penjual dengan pembelinya, termasuk aplikasi shopee. Fitur ini berguna sebagai media komunikasi dan diskusi sebelum pembeli memutuskan untuk membeli barang di toto tersebut.

Selain itu, para pembeli bisa dengan mudah bernegosiasi dengan penjual melalui fitur chat shopee ini. Kemudian pembeli juga bisa menanyakan secara detail tentang barang yang akan dibeli.

Namun bukan berarti fitur chat ini tidak bisa menemui kendala atau masalah. Karena beberapa pembeli di shopee tidak bisa chat ke penjual karena beberapa alasan.

Nah, jika anda saat ini sedang mengalami masalah yang serupa. Kami telah memberikan penjelasan tentang masalah kenapa tidak bisa chat dengan penjual di shopee, yuk simak selengkapnya dibawah ini.

Kenapa Tidak Bisa Chat Dengan Penjual Di Shopee

Shopee memiliki fitur yang memudahkan penjual dan pembeli untuk berkomunikasi yaitu melalui chat atau pesan. Namun, beberapa pengguna justru bingung kenapa tidak bisa chat dengan penjual di Shopee.

Hal tersebut tentu dipengaruhi oleh beberapa faktor penting yang harus Anda ketahui. Sebab, permasalahan kenapa tidak bisa chat dengan penjual di Shopee beberapa waktu belakangan sangat sering pengguna alami.

Apalagi kejadian kenapa gagal chat dengan penjual di Shopee membuat pengguna merasa panik. Sebab, pembeli pasti ingin selalu mengetahui kondisi barang yang diinginkannya.

Nah, berikut merupakan beberapa faktor penyebab kenapa tidak bisa chat dengan penjual di Shopee, antara lain :

1. Gangguan Shopee Error

Faktor pertama yang menjadi penyebab tidak bisa chat ke toko di Shopee salah satunya adalah error dari pihak marketplace sendiri. Mengingat Shopee saat ini menjadi sangat berat di ponsel, sekarang kasus gangguan juga sering terjadi.

Apalagi Anda mengalami permasalahan seperti ini dan bingung kenapa chat shopee tanda seru merah. Maka, dapat Anda pastikan bahwa terjadi permasalahan pada Shopee.

Pada permasalahan kenapa tidak bisa chat dengan penjual di Shopee, tidak ada solusi yang bisa Anda kerjakan. Cukup tunggu hingga teknisi Shopee melakukan perbaikan. Selain itu, Anda juga bisa menghubungi pihak Shopee untuk meminta kejelasan penyelesaian.

2. Akun Shopee Diblokir Penerima Pesan

Masalah serius lainnya kenapa chat shopee tanda seru merah, bisa jadi karena akun telah diblokir oleh penerima pesan. Hal ini contohnya seperti saat Anda membeli barang di salah satu penjual yang sudah bagus.

Tetapi, Anda masih sering melakukan komplain terhadap tingkat kepuasan barang. Nah, untuk mengamankan sisi penjual maka seringkali ia memblokir akun buyer. Sehingga menyebabkan faktor kenapa chat shopee tanda seru merah.

2. Akun Shopee Anda Diblokir Mengirim Pesan

Jika Anda sering mengalami permasalahan chat shopee tidak muncul. Bisa jadi faktor penyebabnya karena akun Anda telah diblokir karena sering melakukan promosi massal pada menu chat.

Sehingga ketika mendapatkan pesan, chat shopee tidak muncul. Oleh karena itu, pastikan Anda lebih berhati-hati dalam melakukan promosi massal pada fitur chat. Nyatanya hal ini akan merugikan Anda sendiri sebagai pengguna.

Chat shopee tidak muncul biasanya dapat diatasi ketika pihak marketplace memberikan keleluasaan dan sisi pemblokir membatalkannya.

Ciri-Ciri Diblokir Penjual di Shopee

Selain mejelaskan tentang penyebab kenapa tidak bisa chat dengan penjual di Shope, kami juga telah menambahkan informasi yang berkaitan dibawah ini.

Jika Anda mengalami beberapa permasalahan pada aplikasi Shopee dalam bertransaksi. Tentu saja, Anda pasti pernah berpikir kemungkinan terjadi pemblokiran. Lantas, apa saja ciri-ciri diblokir penjual di Shopee.

Pasalnya saat ini banyak sekali kasus penjual memblokir pembeli karena beberapa faktor. Salah satunya pembeli yang memberikan komentar kurang memuaskan dan dianggap merugikan. Oleh karena itu, penting bagi Anda untuk mengetahui ciri-ciri diblokir penjual di Shopee.

Beberapa ciri akun Shopee diblokir penjual antara lain :

1. Kesulitan Mengirim Pesan

Ketika Anda diblokir oleh salah satu penjual di Shopee, maka transaksi atau kegiatan kirim pesan akan susah untuk dilakukan. Sebab, nantinya meskipun Anda mengirimkan sebuah percakapan, pihak penjual tidak akan menerima pesan.

Hal tersebut merupakan salah satu ciri-ciri diblokir penjual di Shopee.

2. Kotak Saran Tidak Tertuju ke Penjual Biasanya

Selanjutnya, ketika Anda sering mendapatkan saran untuk berkunjung pada sebuah toko online di Shopee. Namun, tiba-tiba saran tersebut hilang padahal niche berkesinambungan. Maka, bisa jadi hal tersebut ciri akun Shopee diblokir penjual.

3. Toko Tidak Ditemukan

Ketika penjual melakukan pemblokiran pada akun Anda. Maka, saat Anda mencari nama toko online di aplikasi Shopee tidak akan ketemu. Hal tersebut nyatanya menjadi ciri akun Shopee diblokir penjual.

Sehingga, untuk bertransaksi online pastikan Anda lebih berhati-hati agar tidak menyinggung perasaan orang lain. Terutama pedagang.

Kenapa Akun Shopee Diblokir

Tidak hanya mejelaskan tentang penyebab kenapa tidak bisa chat dengan penjual di Shopee, kami juga telah menambahkan informasi yang berkaitan dibawah ini.

Apakah Anda penasaran alasan kenapa akun Shopee diblokir? Nyatanya hal tersebut terjadi karena kesalahan pengguna sendiri. Bisa jadi Anda tanpa sengaja melakukan tindak pelanggaran terhadap Terms and Condition Shopee.

Selain itu, alasan kenapa akun Shopee diblokir juga bisa dikarenakan robot ecommerce mendeteksi adanya hal mencurigakan pada akun Anda. Tetapi sebelum itu biasanya pihak Shopee akan mengirimkan pemberitahuan terkait pembatasan akun.

Jadi, Anda pasti paham bukan kenapa akun shopee diblokir? Sebab, bisa jadi Anda melakukan hal-hal yang kurang baik. Contohnya sebagai berikut :

  • Pengguna sering melakukan aktivitas belanja dengan memanfaatkan voucher
  • Penyalahgunaan pada fitur koin
  • Pengguna melakukan spamming
  • Terdapat pesanan yang kurang normal
  • Melakukan tindakan penipuan di aplikasi Shopee
  • Memiliki lebih dari satu akun tetapi pengelolaan pada perangkat yang sama
  • Terjadi pemalsuan identitas atau informasi

Baca Juga : Cara Cek Pelanggaran Di Shopee Driver Dan Pembeli

Jika Akun Shopee Diblokir Apakah Pesanan Dibatalkan

Pernah muncul pertanyaan di dalam pemikiran Anda, jika akun shopee diblokir apakah pesanan dibatalkan? Hal ini tentunya sangat membingungkan, mengingat Anda melakukan transaksi tetapi sudah terburu di blokir.

Namun, Anda tidak perlu khawatir sebab jika akun shopee diblokir apakah pesanan dibatalkan, jawabannya tentu saja tidak. Konsep pemikiran masih tetap berlaku meskipun akun telah diblokir terlebih dahulu.

Nantinya, pihak Shopee akan mengubah status ketika kurir mengirimkan bukti bahwa paket telah Anda terima dengan baik. Selain itu, perhatikan juga bahwa setelah barang sampai Anda wajib melakukan konfirmasi otomatis.

Dengan begitu, proses kerjanya menjadi lebih efektif dan efisien. Sehingga tidak akan muncul lagi pertanyaan jika akun shopee diblokir apakah pesanan dibatalkan.

Baca Juga : Cara Melaporkan Penjual Di Shopee Nakal Dan Penipu

Akhir Kata

Itulah penjelasan dari kami mengenai penyebab kenapa tidak bisa chat dengan penjual di shopee. Selain iitu ada beberapa tambahan informasi menarik lainya yang berkaitan dengan inti pembahasan masalah ini. Semoga setelah anda membaca penjelasan dari kami, anda tidak lagi merasa bingung dan mampu menghindari faktor yang akan menjadi masalah ini.

Leave a Comment