Cara Menonaktifkan Safe Search Yang Terkunci

Cara Menonaktifkan Safe Search Yang Terkunci – pada kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa penjelasanamengenai cara menonaktifkan safe search yang terkunci di iphone atau di android. Perlu anda ketahui bahwa safe search di berlakukan guna untuk memproteksi atau menecegah konten vulgar atau eksplisit muncul pada laman browser yang anda gunakan.

Hal ini juga sudah di atur oleh undang-undang pada beberapa regional atau negara. Meskipun beberapa provider sudah menggunakan ISP ( Internet Service Provider) yang secara otomatis bisa mengatur agar safe search terkunci.

Apabila hal ini terjadi pada browser yang anda gunakan, maka ada tidak bisa menonaktifkan google safe search yang sudah terkunci. Walaupun anda sudah berusaha mengaksesnya dengan browser yang lain.

Kenapa Filter SafeSearch Tidak Bisa Dinonaktifkan?

Pasti anda bingung mengapa filter safe search tidak bisa dinonaktifkan?. Hal ini terjadi karena pemerintah Indonesia mewajibkan semua provider internet lokal untuk mengaktifkan safe search secara permanen.

Cara ini dialkukan dengan tujuan untuk mengurangi banyaknya situs atau konten negatif yang berpotensi merusak moral dan mental masyarakat. Maka dari itu anda tidak bisa menonaktifkan safe search dengan begitu saja.

Namun, tetap ada celah atau cara menonaktifkan safe search yang terkunci. Penasaran dengan cara membuka safesearch ini? Yuk simak penjelasan caranya dibawah ini.

Cara Menonaktifkan Safe Search Di Iphone

1. Langkah yang pertama yakni membuka browser google pada iphone anda.

2. kemudian klik ikon setting yang terletak dibagian pojok kiri atas.

3. nah setelah masuk kedalam pengaturan browser google. Selanjutnya scroll ke bawah dan klik tulisan “Search Settings” yang teretak pada bagian “ Privacy”

4. lalu, klik centang kotak “ Show Most Relevant Result” yang berada di bagian atas layar. Apabila opsi ini sudah di centang maka sistem sfae serach sudah di nonaktifkan.

5. setelah selesai, kemudian klik “Save” dengan tombol yang berwarna biru. Dengan begitu segala pengaturan yang sudah anda rubah tadi akan tersimpan lalu halaman settings akan langsung ditutup

6. apabila sudah selesai di save, lalu klik “DONE” yang tereltak di pojok kanan atas. Selanjutnya halaman search google akan kemabli ditampilkan.

Setelah semua langkah-langkah diatas sudah anda ikuti dengan benar. Selanjutnya cobalah untuk mencari kata atau frasa yang sebelumnya tidak bisa anda temukan atau di blokir, untuik mengetahui apakah safe serach sudah nonaktif.

Apabila anda masihy tidak bisa menenmukan konten atau situs yang anda cari. Maka anda bisa menggunakan VPN untuk bisa menampilkan konten dan situs yang di blokir tersebut.

Mudah bukan cara menonaktifkan safe serach di iphone ini. Cara membuka safesearch ini bisa membantu anda ketika sulit untuk mengakses konten yang di blokir oleh provider lokal.

Cara Menonaktifkan Safe Search Di Android

Selain cara menonaktifkan safe search yang terkunci di iphone. Untuk anda para pengguna ponsel android perlu mengetahui cara membuka safesearch yang terkunci di android. Yuk langsung saja simak langkah langkah dibawah ini.

1. hal pertama yang dilakukan yakni membeuka browser google pada smartphone anda.

2. selanjutnya, klik logo “ garis tiga “ yang terletak di pojok bawah kanan layar.

3. kemudian anda akan masuk ke menu, kemudian klik “ settings”

4. setelah halaman settings terbuka, lalu klik “ Account & privacy “ yang tedapat dalam halaman settings

5. kemudian akan muncul pengaturan mengenai safe search. Kemudian kliik tombol berwarna biru. Tombol akan berwarna abu abu yang menandakan bahwa safe search telah berhasil dinonaktifkan. Apabila tombol masih berwarna biru maka sfae search masih aktif.

Setelah selesai dengan cara menonaktifkan safe search yang terkunci di android tadi. kemudian cobalah untuk menulis kata kunci atau frasa dari konten yang ingin anda kunjungi pada mesin pencari google.

Apabila konten yang sebelumnya diblokir dan tidak bisa dikases, kemudian sudah bisa dibuka maka safe search berhasil dimatikan.

Cara Menonaktifkan Safe Search Yang Terkunci Di Browser PC

1. cara Menonaktifkan safe search yang terkunci pada PC, pertama-tama buka browser google. Kemudian kunjungi halaman web https://www.google.com/preferences. Selanjutnya aktifkan “ Cookie “ supaya anda bisa menyimpan preferensi saat keluar dari halaman tersebut.

2. langkah yang kedua hilangkan centang biru pada kotak “Turn On Safesearch” yang terletak dibagian atas halaman. Apabila setting sfae serach terkunci, anda bisa memasukan password yang diminta.

3. cara menonaktifkan safe search yang terkunci selanjutnya dengan mencentang kotak “ Use Private Result” yang terletak pada bagian tengah halaman. Walaupun pengaturan ini tidak terlalu mempengaruhi settingan safe search, namun bisa memperluas hasil pencarian anda.

4. kemudian setelah semua selesai, scroll kebawah dan klik “save”. Tombol “save “ ini berwarna biru dan terletak dibagian bawah halaman.

Apabila anda sudah selesai mengkiti cara menonaktifkan safe search yang terkunci tadi. cobalah untuk mencari kata kunci atau situs yang sebelumnya tidak bisa anda buka. Apabila anda bisa langsung menemukannya maka safe search berhasil dinonaktifkan.

Sebaliknya, bila konten atau situs yang and acari masih tidak bisa muncul atau masih di blokir. Maka anda bisa melakukan cara menonaktifkan safe search yang lain, salah satu caranya dengan menggunakan VPN.

Akhir Kata

Banyak sekali pengguna google di berbagai negara yang tidak mengerti cara menonaktifkan safe search yang terkunci. Walaupun dulu cara ini mudah dilakukan, namun sekarang mematikan safe search sudah rumit dilakukan.

Semoga artikel kali ini bermanfaat bagi anda. Terimakasi dan sampai jumpa di artikel berikutnya.

Baca Juga : Cara Mengatasi Shutdown Laptop Yang Lemot Windows 10

Leave a Comment