Setelah Melunasi Easycash Apakah Bisa Pinjam Lagi – Seperti yang telah kita ketahui, saat ini telah banyak sekali platform pinjaman online. Mulai dari yang legal yaitu terdaftar dan diawasi oleh OJK hingga yang ilegal.
Meskipun keberadaan pinjaman online saat ini sudah menjamur, tetapi setiap aplikasi selalu memiliki ketertarikan masing – masing untuk penggunanya. Mulai dari berbagai produk yang ditawarkan sampai perbedaan limit kredit, bunga, dan tenor cicilan.
Salah satu pinjaman online yang menawarkan limit kredit yang cukup besar, bunga yang kompetitif, dan tenor yang cukup lama, serta waktu pencairan yang tidak membutuhkan waktu lama adalah easy cash.
Hal – hal di atas menjadi alasan mengapa banyak sekali penggunanya mempertanyakan jika setelah melunasi easycash apakah bisa pinjam lagi. Tidak hanya pengguna lama, pengguna baru yang ingin melakukan pinjaman pun sudah menanyakan hal tersebut.
Setelah Melunasi Easycash Apakah Bisa Pinjam Lagi
Table of Contents
Sebelum kita membahas jika setelah melunasi easycash apakah bisa pinjam lagi, berikut ini beberapa alasan yang akan meyakinkan kalian bahwa easycash merupakan platform pinjaman yang aman dan terpercaya.
1. Telah terdaftar di perizinan keuangan
Kalian tidak perlu khwatir menggunakan aplikasi easycash, karena aplikasi ini telah terdaftar di OJK. Sehingga apapun transaski yang kalian lakukan akan diawasi sesuai peratiran perundang – undangan yang berlaku. Tak hanya itu saja, easycash juga telah bergabung dalam AFPI (Asosisai Fintech Pendanaan bersama Indonesia).
2. Memiliki Customer Service
Adanya customer service ini akan membantu kalian mengatasi kendala yang ada. Kalian dapat menghubungi CS melalui nomor 50200060. Selain nomor tersebut, kalian dapat mengubungi pihak akulaku melalui email [email protected] dan sosial media resmi di instagram @easycash.id.borrowe ataupun facebook EasycashIndonesia.
3. Sudah Ada Kantor Dengan Alamat Yang Jelas
Easycash berada di bawah naungan PT Indonesi Fintopia Technology yang berlokasi di daerah Jakarta Selatan. Alamat lengkapnya yaitu Menara Dea Tower 2 Lt.18 Jalan Mega Kuningan Barat IX 12950.
4. Laporan Keuangan Transparan
Kalian dapat melihat laporan keuangan secara lengkap dan rinci pada website easycash.
5. Proses transaksi cepat, aman, dan mudah
Nah, itulah beberapa alasan yang akan meyakinkn kalian mengapa easycash aman digunakan.
Selain itu juga kalian perlu mengetahui cara mengajukan pinjaman di easy cash sebelum mengetahui setelah melunasi easycash apakah bisa pinjam lagi.
Berikut ini cara regristrasi di aplikasi easycash :
- Mengunduh aplikasi easycash melalui playstore maupun appstore
- Buka aplikasi easycash yang telah di unduh
- Masukkan nomor telpon yang aktif, dan masukkan kode OTP yang kalian terima melalui SMS, pesan suara, ataupun whatsapp
- Isikan identitas anda sesuai KTP
- Tunggu proses verifikasi berlangsung
- Setelah lolos proses verifikasi kalian dapat langsung mengajukan pinjaman dan menentukan tenor nya
- Agar proses verifikasi berjalan lancar dan pinjaman disetujui, pastikan syarat dan identitas yang di isikan sinkron.
Begitulah cara melakukan registrasi easycash yang dapat kalian lakukan di mana saja. Untuk menjawab pertanyaan setelah membayar semua pinjaman easy cash apakah bisa pinjam lagi, jawabannya adalah bisa.
Setelah melunasi easycash kalian bisa mengajukan pinjaman kembali. Pengajuan ini akan di review kembali apakah kalian masih layak menerima pinjaman atau tidak.
Maka dapat di simpukan bahawa setelah meluasi easycash apakah bisa pinjam lagi atau tidak jawabannya adalah bisa. Tetapi, ada hal yang perlu kalian ingat, pengajuan selanjutnya tetap di lakukan penilaian kembali oleh pihak easycash.
Selain itu juga, ada pertanyaan yang muncul apakah bisa pinjam easycash dua kali. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah belum bisa.
Jika kalian masih memiliki pinjman yang belum lunas, kalian belum bisa mengajukan kembali pinjaman baru meskipun masih memiliki limit kredit.
Baca Juga : Pengalaman Didatangi DC Easy Cash Secara Langsung
Manfaat Pelunasan Easycash Sebelum Jatuh Tempo
Pada bagian sebelumnya kita telah memberikan informasi kemungkinan setelah melunasi easycash apakah bisa pinjam lagi. Selanjutnya kita akan membahas manfaat pelunasan easycash sebelum jatuh tempo.
Ada beberapa manfaat pelunasan easycash sebelum jatuh tempo yang dapat kalian dapatkan, di antaranya sebagai berikut :
- Menaikkan kredit skor pinjaman, jika kalian melakukan pelunasan easycash sebelum jatuh tempo, kredit skor kalian di aplikasi easycash akan meningkat. Hal ini akan memudahkan kalian saat melakukan pinjaman berikutnya.
- Mendapatkan berbagai penawaran produk terbaru dari easycash
- Menaikan limit kredit
Itulah beberapa manfaat pelunasan easycash sebelum jatuh tempo. Lalu bagaimana jika ingin melunasi pinjaman easycash sekaligus?
Baca Juga : Apakah KTA Kilat Sebar Data Debitur ? Simak Ulasanya
Cara Melunasi Pinjaman Easycash Sekaligus
Berikut ini cara melunasi pinjaman easycash sekaligus :
- Buka aplikasi easycash pada smartphone kalian.
- Pada bagian beranda easycash pilih tagihan pembayaran. Klik semua sisa cicilan yang akan kalian lunasi sekaligus.
- Klik bayar dan pilih metode pembayaran.
- Selanjutnya akan muncul nomor virtual account sesuai dengan metode pembayaran yang kalian pilih.
- Lalu salin nomor VA tersebut dan lakukan pembayaran sesuai instruksi yang di berikan
- Akhirnya kalian telah berhasil melunasi pijaman easycash sekaligus.
Walaupun kalian melakukan pelunasan lebih awal, easycash tidak memberikan potongan biaya ataupun bunganya. Manfaat pelunasan sebelum jatuh tempo yang akan kalian dapatkan hanya sebatas kredit skor, limit kredit saja.
Maka dari itu, dari pada melakukan pelunasan di awal, lebih baik cukup membayar cicilan tepat waktu saja agar terhidar dari bunga keterlambatan pembayaran cicilan.
Akhir Kata
Demikianlah informasi yang dapat kami bagikan terkait setelah melunasi easycash apakah bisa pinjam lagi atau tidak dan manfaat pelunasan easycash sebelum jatuh tempo. Semoga artikel ini memberikan infomasi yang kalian butuhkan. Sampai jumpa di artike bermanfaat berikutnya.