Bagi anda yang sedang mencari cara melaporkan penjual di shopee, silahkan anda simak penjelasan kami berikut ini.
Beberapa waktu belakangan ini kami banyak mendengar keluhan tentang penipuan shopee yang sangat merugikan para pembeli atau penggunan ya.
Sehingga para pengguna yang merasa dirugikan ini ingin mencari solusi mengenai cara menghindari penipuan di shopee ini. namun ada sebuah langkah yang bisa diambil oleh para pengguna yang saat ini mengelami penipuan ini.
Anda bisa mulai dengan cara melaprkan penjual di shopee supaya pihak aplikasi bisa segera ikut berindak dan memberikan teguran bahkan membelokir akun penjual tersebut.
Nah, dibawah ini kamu telah membagikan sebuah cara melaporkan penipu di shopee yang bisa anda ikuti langkah-langkahnya.
Cara Melaporkan Penjual Di Shopee
Table of Contents
Maraknya kasus merugikan yang sering pengguna alami ketika bertransaksi pada aplikasi Shopee. Tentu saja membuat beberapa orang was-was untuk membeli barang di sana. Sehingga, banyak orang mencari bagaimana cara laporkan penjual di Shopee.
Tujuannya sebagai bentuk kewaspadaan apabila terjadi sesuatu yang tidak diinginkan seperti kasus penjual nakal. Oleh karena itu, Anda wajib mengetahui seperti apa cara melaporkan penjual di Shopee.
Namun, di samping Anda mempelajari bagaimana cara laporkanpenjual di Shopee. Sebaiknya perhatikan juga dalam mengenali sebuah penjual di dalam marketplace.
Beberapa cara laporkan penjual di Shopee bisa Anda lakukan dengan mudah sebagai berikut :
1. Masuk Pada Halaman Profil
Hal pertama yang bisa Anda lakukan sebagai salah satu cara melaporkan penjual nakal di Shopee yaitu dengan membuka halaman profil. Maksudnya di sini Anda masuk ke akun toko yang dicurigai.
Sebab, cara laporkanpenjual di Shopee ini bisa Anda lakukan atas dasar kecurigaan. Selain itu, kenali juga terlebih dahulu apakah benar toko tersebut memiliki potensi menipu.
2. Pilih ‘Laporkan Pengguna’
Pada bagian menu pilihan di bagian pojok kanan atas, Anda bisa menerapkan cara laporkan penjual di Shopee. Klik laporkan pengguna untuk membuat penjual nakal ini mendapatkan teguran dari pihak Shopee.
Dengan begitu, cara melaporkan penjual nakal di Shopee akan membuatnya jera melakukan tindak penipuan yang merugikan pembeli.
3. Submit Laporan Yang Telah Berhasil Anda buat
Setelah Anda mengikuti beberapa cara laporkan penjual di Shopee di atas. Kini, Anda bisa langsung submit laporan yang telah dibuat. Dengan begitu, pihak Shopee akan mendapatkan informasi terkait penjual nakal.
Anda hanya perlu menunggu sampai cara melaporkan toko di Shopee tersebut ditanggapi.
Cara Memblokir Penjual Di Shopee
Setelah Anda mengetahui beberapa cara melaporkan pedagang di Shopee seperti penjelasan sebelumnya. Mungkin Anda masih membutuhkan alternatif lain sebab belum menemukan solusi terbaik.
Beberapa pengguna bahkan sempat memikirkan untuk menerapkan cara memblokir penjual di Shopee sebab memberikan kerugian kepada dirinya. Namun, sayangnya tidak banyak pengguna yang memahami langkahnya.
Apalagi, cara memblokir penjual di Shopee hanya bisa Anda lakukan jika berkaitan dengan transaksi pada aplikasi tersebut. Contohnya, pada kasusnya Anda tidak mendapatkan barang sesuai dengan gambar yang mereka bagikan.
Oleh karena itu, sebelum Anda mengikuti cara memblokir penjual di Shopee. Pastikan terlebih dahulu bahwa keseluruhan potensi dan bukti telah Anda dapatkan secara lengkap.
Beberapa cara melaporkan pedagang di Shopee dengan proses blokir dapat dilakukan sebagai berikut :
- Pertama, buka aplikasi Shopee
- Setelah itu klik obrolan dengan penjual untuk menerapkan cara melaporkan pedagang di Shopee dengan pemblokiran
- Pada bagian ikon titik tiga di kanan atas. Anda bisa memilih ‘Blokir Pengguna”
- Setelah itu, konfirmasi blokir akun pengguna sebab telah terjadi penipuan shopee barang tidak sesuai
- Klik Blokir melalui Seller Center serta Portal Fitur Chat Penjual
- Jika sudah, Anda bisa menghentikan penipuan Shopee barang tidak sesuai dengan klik obrolan pengguna
- Berikutnya, pada bagian nama. Anda bisa langsung dapat memutus kasus penipuan shopee barang tidak sesuai dengan memilih ‘blokir pengguna’.
Cara Lapor ke Shopee Barang Tidak Sesuai
Beberapa cara lapor ke Shopee barang tidak sesuai sama dengan proses pelaporan penjual. Sehingga proses tentu saja menjadi lebih mudah dan cepat untuk perusahaan kendalikan.
Namun, Anda tidak perlu khawatir meskipun cara lapor ke Shopee barang tidak sesuai dan barang susah dilakukan. Anda masih bisa mengikut cara lain sebagai alternatif terbaik.
Di mana, Anda bisa melakukan pengajuan refund atau pengembalian barang dan dana. Hanya saja proses ini bisa Anda lakukan ketika masih dalam masa garansi dari Shopee saja dan belum ter klik pesanan diterima.
Beberapa cara lapor ke Shopee barang tidak sesuai dengan pengajuan pengembalian dana bisa Anda lakukan sebagai berikut :
- Buka aplikasi Shopee yang telah terunduh di smartphone kesayangan Anda
- Setelah itu, klik Tab Dikirim dan pilih menu Pesanan untuk melakukan cara menghindari penjual penipu di Shopee
- Kemudian, Anda bisa melanjutkan dengan klik Ajukan Pengembalian.
- Berikan alasan paling sesuai dengan kenyataan yang sedang Anda alami sebagai salah satu cara melaporkan penjual penipu di Shopee
- Selain itu, Anda juga bisa menambahkan beberapa alasan pengembalian secara detail pada bagian keterangan
- Pada bagian menu solusi, Anda akan melihat pengembalian yang telah disetujui bersama dengan alasan terpilih
- Terakhir cara melaporkan penjual penipu di Shopee, bisa Anda lakukan dengan mengirim keseluruhan alasan pada proses pengajuan yang Anda lakukan
Biasanya Shopee akan merespon setelah 2×24 jam. Selain itu, Shopee juga akan memberikan Anda pilihan terkait proses pengajuan tersebut. Bisa Anda ambil dalam bentuk pengembalian barang dan dana, atau juga bisa menerima dana saja. Semuanya tergantung pada pilihan Anda sendiri.
Cara Melaporkan Penipuan Shopee Lewat Telepon
Berdasarkan pembahasan sebelumnya, mungkin Anda hanya mengetahui bahwa cara lapor hanya bisa dilakukan melalui service center. Padahal, Anda juga bisa mengikuti cara melaporkan penipuan Shopee lewat telepon.
Untuk bisa mengikuti cara melaporkan penipuan Shopee lewat telepon, maka Anda harus tahu berapa nomor kontaknya. Di mana, layanan via telepon ini bisa Anda lakukan di 1500702 selama 24 jam setiap hari.
Bahkan, Anda masih tetap bisa menerapkan cara melaporkan penipuan Shopee lewat telepon apabila terjadi kasus merugikan dalam bertransaksi bahwa di hari libur sekalipun, loh. Hal tersebut membuktikan bahwa Shopee berkomitmen positif untuk menjaga keamanan dan kenyamanan setiap penggunanya.
Akhir Kata
Demikanlah pembahasan kami tetang cara melaporkan penjual di shopee. Selain itu, kami juga menambahkan beberapa informasi penting yang terkait mengenai pembahasan ini. Bagi anda yang saat ini sedang mengalami masalah serupa, anda tidak perlu paink, silahkan ikuti saja tahapan cara yang sudah kami jelaskan diatas.